Sabtu, 12 Mei 2012

Apa Itu CMS ?


Di postingan kali ini saya akan member penjelasan tentang cms (content management system), lansung saja .
CMS merupakan suatu system yang di gunakan untuk mengelola sebuah aplikasi berbasis web, karena itu Cms juga mampu digunakan untuk mengelola data, content, pembuatan dan publikasi.
CMS juga bisa di sebut  perangkat lunak yang memungkinkan seseorang untuk menambahkan atau memanipulasi (mengubah) isi dari suatu situsWeb.

 Umumnya, sebuah CMS (Content Management System) terdiri dari dua elemen:
·         aplikasi manajemen isi (Content Management Application, [CMA])
·         aplikasi pengiriman isi (content delivery application [CDA]).

CMS secara sederhana dapat di definisikan  Sebuah sistem yang memberikan kemudahan kepada para penggunanya dalam mengelola dan mengadakan perubahan isi sebuah website dinamis tanpa sebelumnya dibekali  pengetahuan tentang hal-hal yang bersifat teknis.





Perangkat Lunak CMS antara lain :

·         Drupal
·         Joomla
·         Wordpress
·         Plone
·         VBulletin
·         Moodle
·         Cmsid
·         b2evolution
·         clipbucket
·         dolphin
·         magento
·         mybb
·         opencart
·         phpBB
·         prestashop
·         smf

Berikut pemanfaatan CMS pada umumnya :

1. Situs web perusahaan, bisnis, organisasi atau komunitas.
2. Portal
3. Galeri foto
4.  Aplikasi E-Commerce.
5. Mengelola website pribadi / blog.
6. Situs web pembelajaran daring (Inggris: e-learning)
7. Gallery Foto
8. E-comerce
Dan lain-lain.

sekian dulu penjelasan tentang CMS, mudah-mudahan bisa bermamfaat..
Makasih.

0 komentar:

Posting Komentar

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites